Giwangkara.com – Overthinking adalah kondisi di mana seseorang selalu memikirkan terus- menerus atau secara berlebihan mengenai hal negatif.
Orang yang berada dalam kondisi Overthinking secara tidak langsung akan mengganggu kesehatannya, baik itu kesehatan fisik mau pun mentalnya.
Orang yang overthinking akan mengganggu aktivitas sehari-harinya, sehingga menyebabkan semua yang dikerjakan akan menjadi berantakan, membuat susah tidur.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini 21 September 2022 Scorpio di Zona Nyaman, Virgo Libra Sagitarius Sebaliknya
Bahkan bisa merusak pola istirahatnya dan bisa jadi akan menyebabkan masalah baru. Hal tersebut akan mengganggu kesehatan baik fisik maupun kesehatan mental.
Orang yang overthinking selalu memikirkan sesuatu hal secara berlebihan, dibarengi dengan rasa cemas, tidak percaya diri dan selalu khawatir. Kamu perlu tahu bagaimana cara mengatasi overthinking.
Dikutip Giwangkara.com dari website alodokter.com pada Selasa, 27 September 2022, inilah cara mengatasi overthinking.
Baca Juga: Resep Tahu Cabai Lada Garam, Praktis dan Dijamin Bikin Nagih
Cara mengatasi overthinking :
1. Mencari tahu penyebabnya
Mencari tahu penyebab dari overthinking yang ada pada dirimu adalah salah satu cara yang cukup ampuh.
Setelah kamu sudah menemukan penyebabnya, kamu harus mencari solusi dari masalah yang mengganggu pikiranmu.
Apabila kamu belum juga menemukan penyebab dan solusinya, kamu bisa meminta solusi pada orang terdekatmu seperti keluarga mau pun sahabatmu.
Baca Juga: Wajib Pakai Sunscreen Setiap Hari Meski Seharian di Rumah, Mitos atau Fakta?
Artikel Terkait
Kurangi Overthinking dengan Journaling
Kesehatan Mental Awam bagi Masyarakat: Padahal Penting untuk Bertahan Hidup
5 Tips Menjaga Kesehatan Mental Ibu Rumah Tangga
Selain Berpengaruh Pada Kesehatan Mental, Berikut Dampak Overthinking yang Dapat Berakibat Fatal!
Media Sosial berpengaruh Terhadap Kesehatan Mental, Ini Alasannya!
Mengenal Gangguan Kesehatan Mental PTSD Yang Diidap Putri Chandrawati
Ciri- ciri Kamu Overthinking dan 5 Cara Mengatasinya, Dijamin Ampuh!